TIK Microsoft Excel Penggunaan Fungsi Text

Penggunaan Fungsi Text Pada Microsoft Excel

Materi mata pelajaran TIK untuk kelas X yang kedua adalah penggunaan fungsi text, yang terdiri dari fungsi :

1. Fungsi Left

2. Fungsi Right

3. Fungsi Mid

4. Fungsi Len

5. Fungsi Subtitute

6. Fungsi Contatenate

Berikut ini cara penggunaan dalam menyelesaikan studi kasus dengan fungsi text tersebut di atas

Terima kasih

Materi TIK Ms. Excel Fungsi Statistik

Dalam Microsoft Excel memiliki banyak sekali fungsi-fungsi dalam membantu pengolahan angka, salah satunya adalah fungsi Statistik.

Fungsi Statistik ada banyak fungsi fungsi di dalamnya, antara lain :

  1. MAX = Untuk mencari nilai maxsimum
  2. MIN = Untuk mencari nilai minimum
  3. SUM = Untuk mencari jumlah nilai data
  4. COUNT = Untuk mencari banyaknya jumlah data
  5. AVERAGE = Untuk mencari nilai rata-rata
  6. RANK = Untuk mencari peringkat (Rangking)

Sebagai panduan penggunaan fungsi fungsi statistik di atas dapat di lihat pada video tutorial berikut :

Tutorial Microsoft Excel Fungsi Statistik

Selamat Belajar Semoga Sukses.

Jika ada pertanyaan dapat di tanyakan di komentar